Selembar Cerita

Tuhan mempertemukan kita kembali
di antara langit yang berhias pelangi

Tuhan mempertemukan kita kembali
sesaat sebelum senjaku hampir terganti

Tuhan mempertemukan kita kembali
lantas adakah kau peduli?

Depok
19-9-2018

Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Di Perjalanan

Malam dan Setetes Embun